Perguruan tinggi
negeri yang berstatus swasta ini merupakan salah satu perguruan tinggi di
Indonesia dan di Bandar Lampung yang telah diakui berhasil memberikan lulusan
baik di masyarakat. Berdiri tahun 1999 universitas yang sering disebut dengan
UTP ini melakukan pengembangan yang awalnya berasal dari Sekolah Tinggi Ilmu
Administrasi dan Ilmu Politik Lampung.
Alamat Universitas Tulang Bawang ini berada di Jalan Gajah
Mada No 34 Bandar Lampung. Kampus UTB telah terakreditasi B oleh BAN-PT dengan
rangking Di webometric yaitu 22796. Ada sekitar kurang lebih 2000 mahasiswa
yang berkuliah di Universitas Tulang Bawang Bandar Lampung ini.
Jurusan di Universitas Tulang Bawang Bandar Lampung
UTB Lampung ini secara resmi membuka beberapa jurusan yang
memang digadang-gadang konsepsi link and match sesuai dunia pendidikan di masa
ini. Sehingga sangat relevan bagi mahasiswa yang akan terjun di era
industrional.
Jurusan yang dibuka di Universitas Tulang Bawang Bandar Lampung
ada 5 fakultas, yaitu : fakultas ilmu sosiologi dan ilmu politik dengan jenjang
S1. Jurusan di dalamnya jurusan ilmu administrasi public yang sebelumnya administrasi
negara. Jurusan ilmu administrasi niaga
yang sebelumnya administrasi bisnis 3 jurusan ilmu komunikasi.
Fakultas hukum yang didalamnya ada program S1 ilmu hukum. Fakultas Matematika dan ilmu pengetahuan alam fmipa yang didalamnya ada jurusan farmasi S1. Fakultas Teknik dengan jurusan teknik industri S1. Fakultas peternakan dengan jurusan ilmu ternak kan S1.
Fakultas yang banyak diincar di Universitas Tulang Bawang
Bandar Lampung salah satunya adalah Fakultas Hukum. Hal ini bisa disimpulkan
bahwa banyak masyarakat yang ingin mengetahui lebih banyak tentang hukum. Dengan
demikian masyarakat akan bisa berkontribusi langsung dalam hal hukum yang ada
di Indonesia utamanya,
Keunggulan
UTB Lampung ini terus meningkatkan mutu pendidikan dengan
bekerjasama ke beberapa pihak salah satunya HA, perlindungan anak Jakarta. UTB
Lampung menyediakan fasilitas yang sangat mendukung proses pencapaian mutu
serta kualitas dalam hal perkuliahan. Seperti gedung dengan 3 lantai koperasi
komunitas sarana olahraga halaman parkir yang luas sarana ibadah yakni masjid sidrotul
muntaha internet center bus untuk mahasiswa perpustakaan di setiap
fakultas serta musik.
Bukan hanya itu saja Universitas Tulang Bawang Lampung
menyediakan laboratorium yang sangat komprehensif dalam membantu pengembangan
mutu pendidikan di UTB Lampung. Seperti laboratorium televisi, laboratorium
fotografi, laboratorium radio, laboratorium bahasa, laboratorium komputer,
laboratorium Farmasi, laboratorium bulletin serta laboratorium teknik industri
bahasa analisis data. Dan masih banyak yang lainnya.
Biaya Perkuliahan
UTB Lampung menyediakan rincian biaya pembelajaran yang
terbagi menjadi beberapa kategori. Seperti, uang semester dan biaya belajar dengan rincian rata-rata kurang
lebih Rp5.000.000. Namun UTB Lampung biasanya menyediakan proses pembayaran
dengan cicilan dan tidak mengharuskan untuk pembayaran satu kali selesai.
Cicilan setiap bulannya bkd rata-rata kurang lebih Rp 800.000.
maka dari itu untuk biaya keseluruhannya kurang lebih di rata-rata 10 juta
Rupiah per tahunnya. Namun, bagi mahasiswa yang memang ingin berkuliah tetapi
berasal dari keluarga yang tidak mampu tetap bisa berkuliah di Universitas
Tulang Bawang Bandar Lampung.
Terdapat banyak beasiswa yang bisa diambil oleh calon
mahasiswa untuk keringanan biaya perkuliahan. Informasi mengenai Universitas
Tulang Bawang Bandar Lampung di atas Semoga bisa menjadi referensi bagi anda
untuk memilih kampus selanjutnya informasi lebih lanjut tentang kampus di
Indonesia bisa kalian lihat di www.universitas123.com