Seperti Inilah Peluang Karir Lulusan dari Universitas Tanjungpura Fakultas Teknik Sipil

Bacaan Umum
Universitas123 | 24 July 2021
Seperti Inilah Peluang Karir Lulusan dari Universitas Tanjungpura Fakultas Teknik Sipil

Universitas Tanjungpura Fakultas Teknik Sipil disingkat Untan merupakan salah satu perguruan tinggi negeri di Kota Pontianak, Indonesia. PTN ini dikatakan terbaik di Kalimantan karena berdasarkan Webometic di tahun 2018.

Untuk lokasinya sendiri, Universitas Tanjungpura terletak di jalan Prof. Dr. Hadari Nawawi Pontianak. Menariknya Universitas Tanjungpura berada pada lokasinya yang terletak di jalan utama kota Pontianak dengan Tugu Digulis yang diberi julukan Bundaran UNTAN. Sebuah bukti nyata tentang kepopuleran Universitas Tanjungpura ini.

Sebagai PTN terbaik di Kalimantan Universitas Tanjungpura menaungi sembilan fakultas-fakultas dengan akreditasi yang berbeda setiap fakultasnya. Hal tersebut membuktikan bahwa universitas disini sangat lengkap.

Beberapa fakultas yang dinaungi oleh Universitas Tanjungpura yaitu Fakultas Hukum, Ekonomi, Pertanian, Teknik, Ilmu Sosial dan Politik, Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Kehutanan, Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, dan Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan.

11 Jurusan di Universitas Tanjungpura Fakultas Teknik Sipil

Salah satu Fakultas yang paling banyak diminati oleh para mahasiswa ialah Fakultas Teknik. Fakultas Teknik memiliki banyak jurusan atau program studi yang dapat kamu pilih sesuai minatmu.

Beberapa jurusan yang bisa kamu pilih saat memilih belajar di Fakultas Teknik Sipil di Untan diantaranya adalah:

  1. Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota
  2. Teknik Industri
  3. Teknik Mesin
  4. Teknik Pertambangan
  5. Teknik Informatika
  6. Teknik Kelautan
  7. Teknik Kimia
  8. Teknik Elektro
  9. Teknik Lingkungan
  10. Teknik Arsitektur
  11. Teknik Sipil

Fakultas teknik merupakan fakultas dengan banyak prestasi yang berhasil diraih oleh para mahasiswanya. Beberapa prestasi tersebut meliputi juara dua dan juara tiga pada tingkat nasional dalam perlombahan wirausaha muda kreatif dan award dari Indocement. Sehingga tak heran bila banyak yang ingin memasuki fakultas teknik Universitas Tanjungpura.

Peluang Karir Lulusan Universitas Tanjungpura Fakultas Teknik Sipil

Memilih fakultas teknik Universitas Tanjungpura merupakan hal yang sangat tepat sebab lulusan fakultas teknik ini memiliki banyak peluang kerja yang sangat menguntungkan. Salah satu peluang kerja yang bisa kamu dapatkan adalah menjadi seorang PNS.

Pada tahun 2021 ini banyak instansi BUMN maupun instansi negeri yang membuka lowongan untuk lulusan fakultas teknik. Menariknya lagi adalah peluang karir dari fakultas teknik tidak terbatas, masih banyak beberapa pulang karir untuk lulusan fakultas teknik Universitas Tanjungpura yang menarik. Berikut peluang karir dari lulusan ini, antara lain:

  1. Dalam bidang kontruksi lulusan teknik sipil bisa menjadi pegawai BUMN atau instansi pemerintah seperti PUPR dan BPN yang menangi kontruksi dan penembangan property.
  2. Lulusan Teknik Mesin sangat dibutuhkan pada bidang manufaktur, teknologi, otomotif, dan sebagainya. Karena dari awal mereka sudah mempelajari tentang beberapa bidang tersebut selama masih di bangku kuliah.
  3. Menjadi HRD, divisi engineering, divis perencanaan dan posisi vital lainnya dalam sebuah perusahaan jika kamu memilih teknik industri dengan baik.
  4. Bisa bekerja di bidang teknik elektro dimana dalam hal ini bidang tersedia yang sangat luas. Misalnya seperti robotic, sonar, navigasi, teknisi radar, dan lain sebagainya.

Kelebihan dari Universitas Tanjungpura

Dengan peluang karir dari lulusan fakultas teknik Universitas Tanjungpura yang sangat banyak dan tentunya memiliki prospek karir berkelanjutan dengan gaji yang besar. Tampaknya sudah tidak ada alasan lagi untukmu menunda untuk segera mendaftarkan diri di Universitas Tanjungpura.

Tapi bila kamu masih memliki keraguan masih ada beberapa kelebihan lagi yang dapat kamu simak dibawah ini untuk membuatmu lebih yakin dengan universitasnya. Berikut kelebihannya, antara lain:

  1. Universitas Tanjungpura teletak di lokasi yang stategis.
  2. Akreditasi yang terus meningkat atau membaik.
  3. Lingkungan kampus yang masih sangat asri.
  4. Fasilitas kampus yang memadai dan lengkap.
  5. Memiliki kelas pagi dan malam.
  6. Universitas yang menuju cyber atau pembelajaran dengan teknologi.

Nah, setelah mengetahui beberapa kelebihan dari universitas tanjungpura seharusnya tidak ada keraguan lagi untuk memilih fakultas teknik Universitas Tanjungpura.

Banner Konsultation
+62

Profil

Universitas123
Logo
Please Wait